Nama Kompetisi
“Berbagi Cerita bersama BCA”: merupakan kompetisi blog yang diadakan dalam rangka peluncuran situs baru BCA, yaitu
www.bca.co.id.
Periode Kompetisi
1 Mei – 1 Juli 2012.
Syarat Peserta
- Warga Negara Indonesia (WNI)
- Memiliki blog pribadi
- Bukan karyawan PT BCA Tbk atau pihak agensi yang terkait atau pihak penyelenggara lainnya
Persyaratan Karya Tulisan
- Bersifat asli dan tidak melanggar hak pihak ketiga, termasuk namun tidak terbatas pada: hak cipta, hak merek dagang, hak privasi atau publisitas, atau hak-hak atas kekayaan intelektual lainnya.
- Tidak mengandung unsur pornografi, SARA, atau memojokkan individu/golongan tertentu.
- Tidak mempromosikan produk lain dan tidak melanggar hukum/aturan yang berlaku. Adapun makna mempromosikan adalah tidak menunjukkan nama merek, logo, atau merek dagang selain milik Penyelenggara.
- Wajib mencantumkan hyperlink www.bca.co.id di dalam tulisan.
- Wajib mencantumkan keywords berikut ini:
- Solusi perbankan
- Rencana masa depan
- Kemudahan transaksi
- Produk perbankan
- Layanan perbankan
- Kebebasan finansial
Topik Tulisan
Topik yang dapat dipilih dalam kompetisi ini antara lain:
- “Kemudahan Transaksi”
- “Perencanaan Finansial Pendidikan Sang Buah Hati”
- “Perlindungan Jiwa dan Kesehatan adalah Investasi”
- “Mewujudkan Hunian Ideal”
Kode Badge/e-Sticker
Anda harus memasang kode badge/e-sticker di bawah ini sebagai tanda peserta Anda dalam mengikuti kompetisi “Berbagi Cerita bersama BCA”.
Ketentuan Pemenang
- Pemenang “Berbagi Cerita bersama BCA” terdiri atas Juara 1, Juara 2, dan Juara 3 yang dipilih berdasarkan penilaian oleh tim juri (sistem penjurian).
- Pengumuman pemenang dilaksanakan pada tanggal 26 Juli 2012 pukul 12.00 WIB melalui website www.bca.co.id dan social media assetmilik BCA (Facebook & Twitter).
Hadiah
Juara 1 : Macbook Air
Juara 2 : Samsung Galaxy Notes
Juara 3 : iPad 2
Sumber:
ini
Info Absurditas Kata Lainnya:
Saya ikut meramaikan, Mohon restu ya... Semoga sukses!
ReplyDeleteIya dong, ikutan atuh. Sok ah, derrrrrrrrrrrrr... Saya juga ikutan. Tapi jangan lupa baner BCAnya dipasang di blog ya :D
ReplyDeleteAku juga ikut kontes tersebut, please kunjungan balik Bro! -Rudyanto Lay
ReplyDelete